Hamizan Blog

Berbagi Informasi Dan Berita

Pendaftaran Online PPDB SD SMP SMA 2016-2017

Cara ketentuan syarat jadwal pendaftaran PPDB Online tahun ajaran 2016-2017 untuk tingkat SD,SMP,SMA sederajat memang penting diketahui oleh para orang tua dan wali murid yang akan mendaftarkan anak-anaknya pada tingkat sekolah yang lebih tinggi di tahun ini.

Pendaftaran Peserta Didik Baru (PPDB) yang dilakukan secara online di tahun 2016/ 2017 yang pada umumnya akan diselenggarakan pada bulan-bulan Juni Juli tentunya setelah adanya hasil pengumuman UN untuk tingkat SD sampai dengan SMP.

Sistem Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) Online 2016/2017 akan dimulai pada bulan juni ini karena memang pengumuman kelulusan ujian nasional (UN) untuk tingkat SD, SMP juga akan dimulai pada pertengahan bulan Juni tahun 2015 ini.

Hal ini tentunya juga berlaku untuk Pendaftaran SD Negeri Online, Pendaftaran SMP jalur umum, dan juga pada pendaftaran SMA jalur umum serta juga SMK jalur umum secara online.

Aturan ketentuan penyelenggaraan pelaksanaan Pendaftaran Peserta Didik Baru (PPDB) adalah berdasarkan pada UU RI nomer 17 th 2010 tentang pengelolaan Pendidikan pada pasal 74 dan pasal 82 yang menyatakan tentang penerimaan Peserta didik pada Satuan Pendidikan yang dilakukan secara transparan dan objektif.

Pendaftaran Online PPDB SD SMP SMA 2015-2016

Pertengahan juni 2015 ini penerimaan peserta didik baru (PPDB) dan telah membuka pintu sekolah bagi proses yang dulu dikenal dengan penerimaan siswa baru (PSB) tersebut. Sebenarnya PPDB adalah kegiatan rutin tahunan.

Namun dalam hal ini Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan terus menyempurnakan sistem yang terbaru dan terpercaya. hal ini juga berlaku untuk PPDB jalur umum reguler dan jalur siswa berprestasi.

Penerimaan sekaligus pendaftaran yang dilakukan oleh kabupaten kota secara online menurut informasi resmi PPDB Online atau situs SIAP PPDB Online, adalah sebuah sistem yang dirancang untuk melakukan otomasi seleksi penerimaan siswa baru (PSB).

Yang mana hal ini seleksi akan dimulai dari proses pendaftaran, proses seleksi hingga pengumuman kelulusan hasil seleksi ppdb online 2016, yang dilakukan secara online dan berbasis waktu nyata (realtime).

Syarat Pendaftaran Seleksi PPDB Tingkat SD Sederajat Tahun 2016

Berikut beberapa ketentuan dan persyaratan dalam seleksi pendaftaran peserta didik baru tingkat Sekolah Dasar sederajat dan juga bagi calon peserta didik kelas 1 SD antara lain adalah sebagai berikut :
  1. Berusia 7 – 12 Tahun wajib diterima di SD/Sekolah bentuk lain yang sederajat.
  2. Tepat/dan atau telah berusia 6 tahun dapat diterima di SD/Sekolah bentuk lain yang sederajat.
  3. Sedangkan persyaratan calon peserta didik kelas 1 SD Sekolah Dasar Luar Biasa (SDLB) adalah anak yang memiliki usia minimal 6 Tahun.
Syarat Pendaftaran dan Seleksi PPDB Tingkat SMP Sekolah Menengah Pertama
1. Setinggi-tingginya berusia 18 (delapan belas) tahun pada awal tahun pelajaran 2015/2016 (tanggal 9 Juli 2016) kecuali SMPLB ada ketentuan tersendiri.
2. Berkas yang harus diserahkan pada saat pendaftaran :
  • Foto Copy Ijasah SD/SDLB/SLB (jika sudah ada) Tingkat Dasar/MI/Surat Keterangan yang berpenghargaan sama dengan Ijasah Sekolah Dasar /Ijasah Program Paket A.
  • Surat Keterangan Lulus Asli.
  • Surat Keterangan Hasil UjianSekolah/Madrasah (SKHUS) Sementara Asli + 1 lembar foto copy SKHUS Sementara.
  • Foto copy Kartu Keluarga (KK) 2 lembar dengan menunjukkan KK Asli atau menunjukkan Foto Copy KK yang dilegalisir Kantor Desa/Kelurahan setempat (bagi yang tidak bisa menunjukkan KK Asli).
  • Pas Foto hitam putih 3 x 4, sebanyak 4 lembar.
  • Formulir Pengesahan Piagam penghargaan yang dikeluarkan oleh Dinas Pendidikan Kabupaten kota tempat tinggal dan mendafar(bagi yang mempunyai piagam penghargaan).
3. Alur cara pendaftaran online calon peserta didik :
  1. Calon peserta didik datang ke sekolah pilihan pertama dengan membawa berkas sesuai ketentuan.
  2. Mengisi formulir pendaftaran rangkap 3 (tiga).
  3. Setiap calon peserta didik diberikan 4 (empat) pilihan untuk mendaftar yaitu 2 (dua) di sekolah negeri dan 2 (dua) di sekolah swasta.
  4. Dalam menetapkan pilihan tidak harus ke empat pilihan dipilih, melainkan bisa sesuai keinginan.
  5. Calon peserta didik menuju operator pendaftaran untuk menyerahkan berkas pendaftaran untuk diverifikasi dan diinput secara online.
4. Calon peserta didik yang sudah mendaftar secara online dan membatalkan pendaftarannya (mencabut berkas pendaftaran), harus menandatangani Berita Acara pengambilan berkas pendaftaran, dan calon peserta didik tersebut tidak bisa lagi mendaftar secara online di wilayah Kabupaten kota setempat (tidak diperhitungkan dalam jurnal PPDB).
5. Calon peserta didik yang dinyatakan tidak diterima di semua pilihan, Surat Keterangan Hasil Ujian Nasional (SKHUN), segera dikembalikan kepada calon peserta didik yang bersangkutan, sehingga dapat digunakan untuk mendaftar di sekolah lain.
6. Penilaian Peringkat (Rangking) Penerimaan SMP
  • Akademis : Jumlah Nilai Ujian Sekolah = A.
  • Non Akademis : Bonus Prestasi = B.
  • Nilai Akhir (NA) = A + B
Untuk kepastian tentang tata cara dan persyaratan bisa ditanyakan pada sekolah yang dituju karena kemungkinan akan bisa berbeda antara satu sekolah dengan sekolah yang lainnya pada masing-masing provinsi kabupaten kota di Indonesia.

PPDB Online 2015-2016

Syarat Pendaftaran dan Seleksi PPDB Tingkat SMA SMK Sederajat
1. Setinggi-tingginya berusia 21 (dua puluh satu) tahun pada awal tahun pelajaran 2016/2017 (tanggal 9 Juli 2016) kecuali SMALB ada ketentuan tersendiri.
2. Berkas yang harus diserahkan pada saat pendaftaran :
  1. Foto Copy Ijasah SMP/MTs (jika sudah ada) atau Surat Keterangan yang berpenghargaan sama dengan Ijasah Sekolah Menengah Pertama /Ijasah Program Paket B/Ijasah Sekolah luar negeri yang dinilai/dihargai sama/setingkat dengan Ijasah Sekolah Menengah Pertama.
  2. Surat Keterangan Lulus Asli.
  3. Surat Keterangan Hasil Ujian Nasional (SKHUN) Sementara Asli + 1 lembar foto copy SKHUN Sementara.
  4. Foto copy Kartu Keluarga (KK) 2 lembar dengan menunjukkan KK Asli atau menunjukkan Foto Copy KK yang dilegalisir Kantor Desa/Kelurahan (bagi yang tidak bisa menunjukkan KK Asli).
  5. Pas Foto hitam putih 3 x 4, sebanyak 4 lembar
  6. Formulir Pengesahan Piagam penghargaan yang dikeluarkan oleh Dinas Pendidikan Kabupaten Kota setempat (bagi yang mempunyai piagam penghargaan).
Alur pendaftaran calon peserta didik :
Tes Khusus dan Psikotes SMK.
  • Khusus seleksi calon peserta didik kelas X SMK dilakukan dengan tes khusus dan psikotes untuk mendapatkan kesesuaian kemampuan dan minat peserta didik dengan bidang keahlian/program keahlian yang dipilihnya.
  • Tes khusus dan psikotes SMK dilakukan sebelum pendaftaran online dengan kriteria tes yang sudah ditetapkan oleh masing-masing SMK.
2. Alur Pendaftaran calon Peserta didik SMA SMK
  • Calon peserta didik datang ke sekolah pilihan pertama dengan membawa berkas sesuai ketentuan.
  • Mengisi formulir pendaftaran rangkap 3 (tiga).
  • Setiap calon peserta didik diberikan 4 (empat) pilihan untuk mendaftar yaitu 2 (dua) di sekolah negeri dan 2 (dua) di sekolah swasta.
  • Untuk SMK, jika calon peserta didik memilih 2 (dua) program keahlian di SMK yang sama, maka peserta didik tersebut dianggap sudah menggunakan 2 (dua) hak pilihnya sesuai status sekolahnya.
  • Pendaftar bisa memilih SMA dan SMK pada satu form pendaftaran dengan syarat sudah lulus tes khusus SMK.
  • Dalam menetapkan pilihan tidak harus ke empat pilihan dipilih, melainkan bisa sesuai keinginan.
  • Calon peserta didik menuju operator pendaftaran menyerahkan berkas pendaftaran untuk diverifikasi dan diinput secara online.
3. Calon peserta didik yang sudah mendaftar secara online dan membatalkan pendaftaran (mencabut berkas pendaftaran), harus menandatangani Berita Acara pengambilan berkas pendaftaran dan siswa tersebut tidak bisa lagi mendaftar secara online di wilayah Kabupaten Kota setempat (tidak dimasukkan dalam jurnal PPDB).
4. Calon peserta didik yang dinyatakan tidak diterima di semua pilihannya, Surat Keterangan Hasil Ujian Nasional (SKHUN), segera dikembalikan kepada calon peserta didik yang bersangkutan, sehingga dapat digunakan untuk mendaftar di sekolah lain.
5. Penilaian Peringkat (rangking) Penerimaan SMA/SMK berikut:
  1. Akademis : Jumlah Nilai Ujian Sekolah = A.
  2. Non Akademis : Bonus Prestasi = B.
  3. Nilai Akhir (NA) = A + B.
Untuk kepastian tentang tata cara dan persyaratan bisa ditanyakan pada sekolah yang dituju karena kemungkinan akan bisa berbeda antara satu sekolah dengan sekolah yang lainnya pada masing-masing provinsi kabupaten kota di Indonesia.

PPDB Online 2016

PPDB 2017

Wilayah Peserta SIAP PPDB 2016-2017

Alamat website untuk melakukan pendaftaran online PPDB tahun ajaran 2016-2016 ini adalah tergantung masing-masing kabupaten kota yang menyelenggarakan secara online baik untuk tingkat sekolah dasar, tingkat sekolah menengah pertama maupun untuk tingkat jenjang pendidikan sekolah menengah atas atau sekolah menengah kejuruan yang dituju.

Berikut ini beberapa data kabupaten kota yang sudah menggunakan sistem PPDB secara online tahun 2016 beserta jadwal lengkap proses penerimaan siswa didik baru seperti tercantum di atas antara lain adalah sebagai berikut :

  1. Pendaftaran Online SIAP PPDB Kota Balikpapan dengan alamat situs website yaitu di balikpapan.siap-ppdb.com.
  2. Pendaftaran Online SIAP PPDB Kota Bandar Lampung dengan alamat situs website yaitu di bandarlampung.siap-ppdb.com.
  3. Pendaftaran Online SIAP PPDB Kota Banjar Baru dengan alamat situs website yaitu di banjarbaru.siap-ppdb.com.
  4. Pendaftaran Online SIAP PPDB Kabupaten Banyumas dengan alamat situs website yaitu di banyumas.siap-ppdb.com .
  5. Pendaftaran Online SIAP PPDB Kota Bengkulu dengan alamat situs website yaitu di bengkulu.siap-ppdb.com.
  6. Pendaftaran Online SIAP PPDB Kabupaten Blora dengan alamat situs website yaitu di blora.siap-ppdb.com.
  7. Pendaftaran Online SIAP PPDB Kota Bontang dengan alamat situs website yaitu di bontang.siap-ppdb.com.
  8. Pendaftaran Online SIAP PPDB Kabupaten Demak dengan alamat situs website yaitu di demak.siap-ppdb.com.
  9. Pendaftaran Online SIAP PPDB Kota Denpasar dengan alamat situs website yaitu di denpasar.siap-ppdb.com.
  10. Pendaftaran Online SIAP PPDB Kota Dumai dengan alamat situs website yaitu di dumai.siap-ppdb.com.
  11. Pendaftaran Online SIAP PPDB Kabupaten Gresik dengan alamat situs website yaitu di gresik.siap-ppdb.com.
  12. Pendaftaran Online SIAP PPDB Kabupaten Jepara dengan alamat situs website yaitu di jepara.siap-ppdb.com.
  13. Pendaftaran Online SIAP PPDB Kabupaten Jombang dengan alamat situs website yaitu di jombang.siap-ppdb.com.
  14. Pendaftaran Online SIAP PPDB Kabupaten Semarang dengan alamat situs website yaitu di kabsemarang.siap-ppdb.com.
  15. Pendaftaran Online SIAP PPDB Kabupaten Kapuas dengan alamat situs website yaitu di kapuas.siap-ppdb.com.
  16. Pendaftaran Online SIAP PPDB Kabupaten Klaten dengan alamat situs website yaitu di klaten.siap-ppdb.com.
  17. Pendaftaran Online SIAP PPDB Kota Bogor dengan alamat situs website yaitu di kotabogor.siap-ppdb.com.
  18. Pendaftaran Online SIAP PPDB Kabupaten Kotawaringin Barat dengan alamat situs website yaitu di kotawaringinbarat.siap-ppdb.com.
  19. Pendaftaran Online SIAP PPDB Kabupaten Kudus dengan alamat situs website yaitu di kudus.siap-ppdb.com.
  20. Pendaftaran Online SIAP PPDB Kabupaten Kutai Kartanegara dengan alamat situs website yaitu di kutaikartanegara.siap-ppdb.com.
  21. Pendaftaran Online SIAP PPDB Kabupaten Malang dengan alamat situs website yaitu di malangkab.siap-ppdb.com.
  22. Pendaftaran Online SIAP PPDB Kota Metro dengan alamat situs website yaitu di metro.siap-ppdb.com.
  23. Pendaftaran Online SIAP PPDB Kota Padang Sidempuan dengan alamat situs website yaitu di padangsidempuan.siap-ppdb.com .
  24. Pendaftaran Online SIAP PPDB Kota Palu dengan alamat situs website yaitu di palu.siap-ppdb.com .
  25. Pendaftaran Online SIAP PPDB Kota Salatiga dengan alamat situs website yaitu di salatiga.siap-ppdb.com.
  26. Pendaftaran Online SIAP PPDB Kota Samarinda dengan alamat situs website yaitu di samarinda.siap-ppdb.com .
  27. Pendaftaran Online SIAP PPDB Kabupaten Sidoarjo dengan alamat situs website yaitu di sidoarjo.siap-ppdb.com .
  28. Pendaftaran Online SIAP PPDB Kabupaten Sleman dengan alamat situs website yaitu di sleman.siap-ppdb.com.
  29. Pendaftaran Online SIAP PPDB Kota Tarakan dengan alamat situs website yaitu di tarakan.siap-ppdb.com.
  30. Pendaftaran Online SIAP PPDB Kabupaten Temanggung dengan alamat situs website yaitu di temanggung.siap-ppdb.com.
Untuk pendaftaran cukup mudah yaitu dengan cara adik-adik dengan mengakses informasi online melalui website portal resmi siap-ppdb.com kemudian klik di bagian kanan atas pada tombol mendaftar/login.

Selanjutnya membuat akun bisa menggunakan email, atau facebook serta twitter, selanjutnya jika proses sudah selesai barulah rekan-rekan bisa memilih jenjang pendidikan yang sudah ada seperti SD, SMP, SMA, atau SMK, yang tertera dari masing-masing daerah setempat.

Silakan adik-adik langsung menuju website laman portal registrasi pendaftaran online PPDB 2016 melalui website berikut ini yaitu di : [ https://siap-ppdb.com ]

3 Komentar untuk "Pendaftaran Online PPDB SD SMP SMA 2016-2017"

Sunguh Fantastis penerimaan siswa di kabupaten bogor Siswa yang berprestasi dari lulusan DKI Jakarta Selatan dan Selalu juara 1 atau 2 dari kelas 1 s/d Kelas 6 tersungkur tak berdaya ini Sedangkan nilai Matematikanya saat ujian Nasional mendapatkan 95 dan Nilai Dirapotnya 80 harus tersungkur dan kans untuk diterima diSMP Negeri Kabupaten bogor sangan tipis,Hal ini dikarenakan Nilai Rapot para lulusan siswa dari kabupeten bogor banyak yang bernilai 90 sudah tentu anak lulusan dari Jakarta tersungkur di saat Nilai UN + NILAI RAPOT Hasil yang diprolehnya akan dia adu oleh hasil Rapot lulusan Jakarta maka saya tidak heran Scor pendaftran nilai siswa di kbupaten bogor ada yang mencapai 29.8 dan Siswa yang berprestasi dari DKI Jakarta yang memiliki nilai 26.18 " Saran saya sebaiknya untuk penerimaan murid baru Siswa yang memiliki nilai tertinggi di adu saja dengan siswa dari lulusan luar kota siapa yang terbaik !!! kalau pola ini dipakai maka kasihan siswa yang memiliki nilai 80 (Sedangkan nilai 80 paling besar dikotanya) akan tersungkur oleh nilai 90.Nilai 90 di rapot umumnya diberikan oleh sekolah diluar kota Jakarta.Maaf anak saya di kota bandung kelas 1 juara 1 dengan nilai rapot 90 dan di DKI Jakarta juara 1 atau juara 2 dengan nilai tertinggi hanya 80,Melihat perkembangan penerimaan siswa dikabupeten bogor memiliki nilai yang membuat bulu kuduk saya berdiri maka sebelum batas penutupan murit baru ditutup,Saya akan pindahkan pendaftaran ank saya ke kota bogor.Semoga Kotamadya bogor nilai Scoor siswanya tidak mencapai 98 karena scor sebesar itu tidak ada di Jakarta.

Bisa tidak cabut berkas apabila sudah pengumuman ppdb ?

 
Copyright © 2013 ~ 2016 - All Rights Reserved
<